SEO Friendly...? Apa maksudnya..? SEO Friendly adalah kemampuan sebuah website untuk menarik mesin pencari atau biasa di sebut search engine untuk mengindex atau mendeteksi sebuah postingan pada saat seseorang memasukkan kata kunci dalam pencarian pada server internet secara lebih mudah. Dalam dunaia per-blog-an SEO adalah merupakan sesuatu yang tidak boleh terlewatkan alias wajib, karena pada dasarnya blogging adalah upaya menuangkan ide dan pemikiran kita pada media online agar di baca oleh publik atau orang banyak.
Template yang dipakai oleh Blogger biasanya kurang mendukung untuk kepentingan SEO tersebut, kadang kita dihadapkan pada pilihan template bagus tapi tidak SEO Friendly atau SEO Friendly bagus tapi template-nya kurang menarik untuk di pandang. Pertanyaannya adalah bagaimana caranya agar Blog Sohib semua mempunyai template yang bagus dan SEO-nya juga bagus atau SEO Friendly. Ada beberapa cara yang dapat kita tempuh untuk memodifikasi template Sohib agar lebih SEO friendly, artikel SEO Friendly ini saya ambil dari blogjuragan yang sudah saya coba untuk saya aplikasikan dalam blog yang saya bikin, hasilnya lumayan bagus. Oke deh... daripada Sohib semua pada penasaran tentang SEO Friendly ini karena terlalu lama baca prolog saya, mari kita kita mulai untuk membahas kiat-kiatnya satu demi satu:
1. Page Title
Pada umumnya kita temui format judul dalam blogger adalah : JUDUL BLOG : JUDUL POSTING, perlu Sohib sekalian ketahui bahwa format tersebut adalah format yang masih standar dan kurang disukai oleh google,nah... agar blog kita lebih disukai oleh google,kalau udah disukai oleh Google pasti blog Sohib semua dijamin rame deeh... untuk hal tersebut kita harus merubah format page title standart itu menjadi seperti ini : JUDUL POSTING | JUDUL BLOG. Caranya cari kode berikut di EDIT HTML ( cara mudahnya di Mozilla tekan ctrl +f lalu copy paste kode dibawah ini):
Kalo udah dapat kode tersebut hapus dan Sohib harus ganti dengan kode berikut ini :
Atau sobat juga bisa tambahin beberapa kata kunci ( keyword ) :
Ganti kode "kata kunci" dengan keyword yang Sohib inginkan. Setelah semua selesai jangan lupa di save template
2. Meta keyword dan deskripsi
Google sangat menyukai sebuah website / blog yang jelas tema dan isi content-nya. Jadi , Sohib harus nambahin suatu tag yang namanya meta tag. Caranya adalah dengan menambahkan kode berikut ini sebelum kode <b:skin><![CDATA[/*
Setelah itu di save seperti biasanya
3. memasang Breadcrumbs.
Breadcrumbs adalah menu navigasi yang ada diatas sebuah posting atau artikel. Contohnya bisa dilihat diblog Pak De-i ini. Cara pasangnya akan saya bahas pada posting saya selanjutnya, atau Sohib semua bisa cari di google dengan kata kunci “ cara membuat menu breadcrumbs”, ikuti petunjuknya dan yang paling penting harus telaten dan teliti agar tidak terjadi kesalahan yang akhirnya akan menyebabkan galat.
4. memasang Related Post.
Related post sangat bagus untuk SEO maupun buat pengunjung. Jadi pasang related post di blog sobat. Caranya sudah banyak dibahas di blog-blog para guru blogging. Silahkan sobat cari di google dengan kata kunci “ cara membuat related post di blogger”.
5. Mematikan setting archive ( arsip )
Lho ? buat apa...? dia atas sudah saya sampaikan bahwa google sangat tidak suka terhadap duplicate content. Jadi ketika kita mengaktifkan opsi arsip, misalnya kejadiannya seperti ini :
sohib membuat sebuah blog di blogger.com. lalu membuat 3 posting, 1 buah setiap hari. Maka di halaman utama atau homepage sobat akan ada 3 posting dan sebuah link arsip seperti ini, http://BLOGSOHIB.blogspot.com/2007_03_01_archive.html, pada halaman arsip tersebut akan memunculkan 3 posting yang sama dengan yang di munculkan oleh homepage.
Intinya, 2 buah link yang menuju 2 halaman yang berbeda tapi memiliki isi konten yang sama. Bagi search engine apa lagi google ini adalah masalah serius. Oleh karena itu kita sebaiknya me-non-aktifkan opsi arsip, caranya : setelah login klik tab setting >> Archiving >> pada bagian Archiving frequency ubah menjadi no archive. >> selesai simpan setting.
Atau jika tidak ingin menonaktifkan fungsi arsip, silahkan letakkan kode berikut dibawah kode <head> :
6. Menambahkan kode ‘rel=canonical’
Gunanya kita menambahkan ‘rel=canonical’ adalah untuk menghindari konten ganda, karena seperti para master of SEO bilang bahwa google sangat tidak dapat mentolerir sebuah duplicate content Cara nya adalah buka edit html, cari kode seperti ini <head> tambahkan kode dibawah ini setelah kode <head> tersebut
Save template dan selesai
7. Tag Heading
Google sangat menyukai sebuah tulisan atau judul dengan tag H1. Oleh karena itu ubahlah ukuran judul posting sobat dengan tag H1. Caranya cari kode berikut :
Kode yang dicetak tebal(warna orange) dihapus dan ubah dari h3(atau pada beberapa template menggunakan h2) menjadi h1. Setelah itu tambahkan kode berikut sebelum kode ]]></b:skin>
h1.post-title, .post h1 #Blog1 h1, #Blog2 h1 { font-size:1.5em; }
Oke segitu dulu, sekarang template Sohib semua sudah memenuhi standar SEO Friendly, yang harus dilakukan selanjutnya adalah membuat posting yang berkualitas yang banyak menarik minat baca bagi para netter yang selalu mencari info terbaru lewat internet karena sebagus apapun sebuah template baik dari segi desain template atau SEO kalau tidak ada posting yang sama saja bohong, orang jawa bilang "sami mawon kempung, hehehehe..."
Kalau ada komentar atau pertanyaan silahkan tuliskan pada kolom komentar di bawah ini, sebisa saya, saya akan berusaha menjawabnya. Matur Nuwuun.....
Template yang dipakai oleh Blogger biasanya kurang mendukung untuk kepentingan SEO tersebut, kadang kita dihadapkan pada pilihan template bagus tapi tidak SEO Friendly atau SEO Friendly bagus tapi template-nya kurang menarik untuk di pandang. Pertanyaannya adalah bagaimana caranya agar Blog Sohib semua mempunyai template yang bagus dan SEO-nya juga bagus atau SEO Friendly. Ada beberapa cara yang dapat kita tempuh untuk memodifikasi template Sohib agar lebih SEO friendly, artikel SEO Friendly ini saya ambil dari blogjuragan yang sudah saya coba untuk saya aplikasikan dalam blog yang saya bikin, hasilnya lumayan bagus. Oke deh... daripada Sohib semua pada penasaran tentang SEO Friendly ini karena terlalu lama baca prolog saya, mari kita kita mulai untuk membahas kiat-kiatnya satu demi satu:
1. Page Title
Pada umumnya kita temui format judul dalam blogger adalah : JUDUL BLOG : JUDUL POSTING, perlu Sohib sekalian ketahui bahwa format tersebut adalah format yang masih standar dan kurang disukai oleh google,nah... agar blog kita lebih disukai oleh google,kalau udah disukai oleh Google pasti blog Sohib semua dijamin rame deeh... untuk hal tersebut kita harus merubah format page title standart itu menjadi seperti ini : JUDUL POSTING | JUDUL BLOG. Caranya cari kode berikut di EDIT HTML ( cara mudahnya di Mozilla tekan ctrl +f lalu copy paste kode dibawah ini):
<title><data:blog.pageTitle/></title>
Kalo udah dapat kode tersebut hapus dan Sohib harus ganti dengan kode berikut ini :
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
</b:if>
Atau sobat juga bisa tambahin beberapa kata kunci ( keyword ) :
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageTitle/> | Kata kunci sohib | Kata kunci sohib </title>
</b:if>
Ganti kode "kata kunci" dengan keyword yang Sohib inginkan. Setelah semua selesai jangan lupa di save template
2. Meta keyword dan deskripsi
Google sangat menyukai sebuah website / blog yang jelas tema dan isi content-nya. Jadi , Sohib harus nambahin suatu tag yang namanya meta tag. Caranya adalah dengan menambahkan kode berikut ini sebelum kode <b:skin><![CDATA[/*
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
<meta name="description" content="Deskripsi Blog anda" />
<meta name="keywords" content="Kata kunci , kata kunci, kata kunci, kata kunci , kata kunci" />
</b:if>
Setelah itu di save seperti biasanya
3. memasang Breadcrumbs.
Breadcrumbs adalah menu navigasi yang ada diatas sebuah posting atau artikel. Contohnya bisa dilihat diblog Pak De-i ini. Cara pasangnya akan saya bahas pada posting saya selanjutnya, atau Sohib semua bisa cari di google dengan kata kunci “ cara membuat menu breadcrumbs”, ikuti petunjuknya dan yang paling penting harus telaten dan teliti agar tidak terjadi kesalahan yang akhirnya akan menyebabkan galat.
4. memasang Related Post.
Related post sangat bagus untuk SEO maupun buat pengunjung. Jadi pasang related post di blog sobat. Caranya sudah banyak dibahas di blog-blog para guru blogging. Silahkan sobat cari di google dengan kata kunci “ cara membuat related post di blogger”.
5. Mematikan setting archive ( arsip )
Lho ? buat apa...? dia atas sudah saya sampaikan bahwa google sangat tidak suka terhadap duplicate content. Jadi ketika kita mengaktifkan opsi arsip, misalnya kejadiannya seperti ini :
sohib membuat sebuah blog di blogger.com. lalu membuat 3 posting, 1 buah setiap hari. Maka di halaman utama atau homepage sobat akan ada 3 posting dan sebuah link arsip seperti ini, http://BLOGSOHIB.blogspot.com/2007_03_01_archive.html, pada halaman arsip tersebut akan memunculkan 3 posting yang sama dengan yang di munculkan oleh homepage.
Intinya, 2 buah link yang menuju 2 halaman yang berbeda tapi memiliki isi konten yang sama. Bagi search engine apa lagi google ini adalah masalah serius. Oleh karena itu kita sebaiknya me-non-aktifkan opsi arsip, caranya : setelah login klik tab setting >> Archiving >> pada bagian Archiving frequency ubah menjadi no archive. >> selesai simpan setting.
Atau jika tidak ingin menonaktifkan fungsi arsip, silahkan letakkan kode berikut dibawah kode <head> :
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'><meta content='noindex' name='robots'/></b:if>
6. Menambahkan kode ‘rel=canonical’
Gunanya kita menambahkan ‘rel=canonical’ adalah untuk menghindari konten ganda, karena seperti para master of SEO bilang bahwa google sangat tidak dapat mentolerir sebuah duplicate content Cara nya adalah buka edit html, cari kode seperti ini <head> tambahkan kode dibawah ini setelah kode <head> tersebut
<link expr:href='data:blog.url' rel='canonical' />
Save template dan selesai
7. Tag Heading
Google sangat menyukai sebuah tulisan atau judul dengan tag H1. Oleh karena itu ubahlah ukuran judul posting sobat dengan tag H1. Caranya cari kode berikut :
<b:if cond='data:post.title'>
<h3 class='post-title entry-title'>
<b:if cond='data:post.link'>
<a expr:href='data:post.link'><data:post.title/></a>
<b:else/>
<b:if cond='data:post.url'>
<a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a>
<b:else/>
<data:post.title/>
</b:if>
</b:if>
</h3>
</b:if>Kode yang dicetak tebal(warna orange) dihapus dan ubah dari h3(atau pada beberapa template menggunakan h2) menjadi h1. Setelah itu tambahkan kode berikut sebelum kode ]]></b:skin>
h1.post-title, .post h1 #Blog1 h1, #Blog2 h1 { font-size:1.5em; }
Oke segitu dulu, sekarang template Sohib semua sudah memenuhi standar SEO Friendly, yang harus dilakukan selanjutnya adalah membuat posting yang berkualitas yang banyak menarik minat baca bagi para netter yang selalu mencari info terbaru lewat internet karena sebagus apapun sebuah template baik dari segi desain template atau SEO kalau tidak ada posting yang sama saja bohong, orang jawa bilang "sami mawon kempung, hehehehe..."
Kalau ada komentar atau pertanyaan silahkan tuliskan pada kolom komentar di bawah ini, sebisa saya, saya akan berusaha menjawabnya. Matur Nuwuun.....
0 komentar:
Posting Komentar